Tudingan Partai Demokrat memainkan politik dua kaki kembali mengemuka di awal bulan Maret ini. Benarkah demikian? AHY menjawab tudingan itu di detikcom!
Komandan Kogasma Partai Demokrat, Agus Yudhoyono, berbicara mengenai strategi rel ganda partainya. Demokrat ingin sukses di pileg, juga sukses di pilpres.
"Jadi dia bilang kita bagi tugas, dia memastikan bahwa Demokrat kuat di daerah-daerah, yang Demokrat kuat bersama Prabowo-Sandi. Kita dorong," ucap Sandiaga