detikNews
Gedung Putih: Obama Tetap Hadiri KTT APEC, Batal ke Malaysia dan Filipina
Presiden AS Barack Obama membatalkan kunjungan ke Malaysia dan Filipina dikarenakan penutupan sebagian layanan pemerintah federal AS. Namun Gedung Putih memastikan, Obama akan tetap menghadiri KTT APEC di Bali.
Rabu, 02 Okt 2013 17:59 WIB







































