detikNews
Amnesty International Kecam Mesir karena Menahan Pengungsi Suriah
Organisasi HAM Amnesty International mengecam otoritas Mesir karena menahan dan mendeportasi ratusan pengungsi Suriah. Kebanyakan dari mereka adalah wanita dan anak-anak yang melarikan diri dari Suriah yang terus dilanda konflik.
Kamis, 17 Okt 2013 09:43 WIB







































