Ayah Citra Kirana, Iwan Siregar, menyambut bahagia kabar kehamilan sang putri. Iwan Siregar yang sedang menjalani pengobatan kanker itu langsung kegirangan.
Caesar Hito dan Felicya Angelista sempat berharap Glenn Fredly bernyanyi di pernikahannya. Namun, Glenn Fredly dipanggil Tuhan pada 8 April 2020 yang lalu.
Ada kabar seserahan artis Caesar Hito kepada Felicya Angelista mencapai Rp 500 miliar lantaran dipenuhi barang-barang branded. Namun, hal itu dibantah.