detikHot
'2014 S/S': Album Persembahan WINNER untuk 'INNER CIRCLE'
Sepuluh lagu di album '2014 S/S' adalah lagu-lagu fresh yang diciptakan sendiri oleh kelima member WINNER. Seung Yoon, Tae Hyun, Jin Woo, Min Ho dan Seung Hoon menghabiskan sepuluh bulan mereka sejak 'WIN' untuk mengarang lagu-lagu ini.
Selasa, 12 Agu 2014 12:30 WIB







































