Warna-warni Ilustrasi Jerman
Pameran ini melibatkan 13 seniman buku bergambar atau ilustrator di Jerman yang sudah memiliki nama di dunia internasional. Di antaranya ilustrator seperti Jutta Bauer, Rotrait Susanne Berner, Nadia Budde, Jacky Gleich juga Axel Scheffer.
Rabu, 29 Jul 2009 09:51 WIB







































