detikNews
Sikap Australia Beri Visa 43 Warga Papua Dipertanyakan
Deplu mempertanyakan sikap Australia yang mempertimbangkan memberikan visa bagi 43 warga Papua. Pasalnya, RI hingga kini tidak diberikan hak konsuler.
Jumat, 03 Feb 2006 13:49 WIB







































