detikNews
3 Bom Mortir Jatuh di Kompleks Apartemen Saudi Dekat Perbatasan Irak
Tiga bom mortir jatuh di wilayah Arab Saudi, dekat perbatasan Irak. Tidak ada korban tewas, namun insiden ini memancing kekhawatiran soal instabilitas di negara tetangga Saudi.
Selasa, 08 Jul 2014 15:19 WIB







































