Anies Baswedan mengkritik langkah pembangunan IKN dengan tujuan pemerataan yang menurutnya tidak nyambung. Ketua DPP Golkar Ace mengaku heran dengan Anies.
Anies berbicara soal PKS yang berjanji akan tetap menjadikan Jakarta sebagai ibu kota jika menang pemilu. Anies mengatakan hal itu bukan menjadi agenda utama.
Kritik keras pada pembangunan Ibu Kota Negara (IKN) dilontarkan kubu calon presiden Anies Baswedan. Menteri Investasi/Kepala BKPM Bahlil Lahadalia buka suara