detikNews
Polisi Tangkap Lagi Penyelundup Senpi ke Papua, Kali ini dari Filipina
Tim khusus Polda Papua kembali menangkap pemasok senjata ke Papua. Kali ini senpi berasal dari Filipina. Diduga ditujukan bagi kelompok sipil OPM di wilayah Paniai Papua.
Selasa, 01 Jul 2014 18:40 WIB







































