detikNews
PWI: Kalau Jurnalis Sesuai Kaidah Pers, Polisi Harus Pakai UU Pers
Polisi harus melihat karya jurnalis yang pimpinan medianya dijadikan tersangka pencemaran nama baik Edhie Baskoro (Ibas). Jika jurnalis itu sudah bekerja sesuai kode etik dan kaidah pers, maka polisi seharusnya juga memakai UU Pers.
Selasa, 07 Apr 2009 23:20 WIB







































