detikHot
Animator Walt Disney Kenang Robin Williams Melalui 'Genie the Aladdin'
Sebagai penghormatan atas kematian aktor Robin Williams, animator dari karakter Genie di kartun 'Aladdin' Eric Goldberg membuat gambar tentangnya. Grafik hitam dan putih tersebut berbentuk bintang di langit dan tersenyum pada dunia.
Rabu, 13 Agu 2014 17:36 WIB







































