detikNews
Rizky Hanyut di Cikeas, Adhyaksa Minta Anggota Pramuka Utamakan Keselamatan
Muhammad Rizky Ardan (14) tenggelam di Sungai Cikeas saat mengikuti kegiatan Pramuka menyita perhatian. Ketua Kwartir Nasional Gerakan Pramuka, Adhyaksa Dault meminta anggota Pramuka mengutamakan keselamatan saat berkegiatan.
Selasa, 07 Apr 2015 17:49 WIB







































