detikHot
Sulli Keluar dari f(x) karena Di-bully?
SM Entertainment memang mengumumkan bahwa Sulli keluar dari f(x) untuk fokus ke karier aktingnya. Tapi netizen seperti tidak puas dengan pernyataan itu. Mereka pun menemukan apa "bukti" bahwa Sulli ternyata di-bully oleh f(x). Benarkah?
Kamis, 27 Agu 2015 15:54 WIB







































