detikNews
Indonesia Kekurangan Tamiflu
Persediaan obat flu burung atau Tamiflu yang dimiliki RI masih sangat kurang. RI baru punya 750 ribu tablet. Padahal idealnya harus punya 220 juta tablet.
Selasa, 15 Nov 2005 12:03 WIB







































