detikNews
Pemerintah Dinilai Seperti Pemadam Kebakaran Selesaikan Kasus TKI
Hari ini Komisi IX DPR RI melakukan pertemuan dengan Kemenakertrans menyangkut permasalahan TKI di luar negeri. Peran Kemenakertrans dalam penyelesaian kasus TKI di Malaysia, dinilai masih bersifat layaknya pemadam kebakaran.
Selasa, 20 Nov 2012 17:36 WIB







































