detikNews
Alamatnya Sama dengan "Rumah Teroris"
Pencarian alamat Sumini, orangtua Jeroen de Graaff, tidaklah mudah. Bahkan berdasarkan alamat yang ada, ternyata rumah Sumini sama dengan rumah yang dijadikan penyimpanan bahan peledak oleh jaringan teroris Palembang beberapa waktu lalu.
Kamis, 21 Jan 2010 14:43 WIB







































