Sepakbola
'Schuster Masih Punya Banyak Waktu'
Meski penampilan Real Madrid tengah menurun, Presiden Ramon Calderon masih percaya terhadap pelatih Bernd Schuster. Disebut olehnya, Schuster masih bisa memenangi gelar tahun depan jika gagal tahun ini.
Sabtu, 29 Mar 2008 15:55 WIB







































