detikHealth
Ada Bercak Putih di Wajah, Bintang K-Pop Ini Panuan?
Penggemar K-pop tentu sepakat soal ketampanan personel boyband EXO, Kim Jong-in alias Kai. Namun dalam sebuah foto yang diambil oleh penggemarnya, pemuda kelahiran Seoul ini punya beberapa bintik putih di wajahnya. Panuan?
Rabu, 15 Okt 2014 09:05 WIB







































