detikNews
Kelainan Genetik, Anak Kambing di Purworejo Berkepala Aneh
Seekor anak kambing milik warga Purworejo mempunyai bentuk kepala aneh. Karena bentuk kepala yang aneh itu banyak warga yang ingin melihatnya.
Rabu, 23 Agu 2017 10:26 WIB







































