Spanyol merebut medali emas sepak bola putra Olimpiade 2024, usai mengalahkan Prancis 5-3. La Furia Roja sukses meredam perlawanan Les Blues di babak tambahan.
Berikut jadwal Timnas Indonesia U-23 vs Vietnam U-23 yang akan berlangsung malam ini. Laga tersebut merupakan laga pamungkas alias final Piala AFF U-23 2025.
Pertandingan final voli di Bone berakhir ricuh saat suporter dari dua tim masuk lapangan. Polisi berhasil meredakan situasi dan kedua kelompok sepakat berdamai.
UEFA telah mengumumkan wasit yang akan memimpin laga final Euro 2024 antara Spanyol dan Inggris. Laga ini akan dipimpin wasit Prancis, Francois Letexier.