detikInet
Pengguna Twitter 'Pagari' Tari Pendet dari Malaysia
Saling klaim kebudayaan antara Indonesia dan Malaysia kembali terjadi. Setelah Reog dan lagu Rasa Sayange, kini yang menjadi rebutan adalah Tari Pendet. Penguna Twitter Indonesia pun bersatu untuk mengamankan tarian khas Bali itu.
Kamis, 20 Agu 2009 15:20 WIB







































