detikFood
Nyam! <i>Dausage</i>, Sosis Isi Selai Strawberry yang Manis Gurih
Setelah kemunculan cronut dan duffin, ide menggabungkan dua makanan atau <em>food hybrid</em> menjadi semakin populer. Seorang pengusaha asal Inggris, Liam Bennett berhasil menggabungkan sosis dan donat menjadi<em> Dausage</em>. Seperti apa kreasi unik ini?
Minggu, 14 Jun 2015 09:46 WIB







































