detikRamadan
Menengok Masjid Serupa Rumah di Parma Italia
Di Italia, belum semua kota memiliki masjid. Di sini masjid hanya berupa rumah atau aula yang luas tanpa dihiasi kubah. Terkadang rumah ibadah umat Islam ini menjadi sesuatu yang sangat dirindukan keberadaannya.
Selasa, 08 Jul 2014 11:47 WIB







































