Pemprov DKI akan menambah 1.300 petak makam di TPU Menteng Pulo 2 setelah warga yang sebelumnya menghuni area pemakaman dipindah ke rumah susun (rusun).
Polisi menangkap IP dan M karena menguras isi ATM mantan majikannya hingga Rp 430 juta di Depok. Polisi menyebut IP dan M mengambil ATM itu setelah dipecat.
Polisi menggerebek kontrakan yang dijadikan 'bunker' amunisi di wilayah Meruya Utara, Jakarta Barat (Jakbar). Pelaku sudah ditangkap ke Polda Metro Jaya.