detikNews
Disebut Tak Pro Pemberantasan Korupsi, Jhonny Allen: Apa Hak ICW?
Wakil Ketua Umum Partai Demokrat Jhonny Allen Marbun menanggapi penyebutan namanya oleh ICW sebagai politisi yang tidak pro pemberantasan korupsi. Jhonny menyatakan, ICW tidak punya hak menilai dirinya.
Sabtu, 29 Jun 2013 13:42 WIB







































