26 Kota di Jatim Ikuti Festival Ajang Anak Sholeh Indonesia
Ajang Festival Anak Sholeh Indonesia (FASI) se-Jatim di Asrama Haji Sukolilo berakhir. Ajang ini terdiri dari 16 cabang lomba, diikuti 2 ribu santri cilik Taman Pendidikan Al-Quran (TPA) dari 26 kota di Jatim.
Senin, 14 Apr 2008 09:33 WIB







































