Mengatasi Disfungsi Ereksi
Tak nyaman memang bila sedang memadu kasih dengan pasangan tercinta, tiba-tiba senjata Anda loyo atau tak dapat berdiri dengan kokoh. Masalah ini sangat sensitif bagi kaum pria karena mereka menganggap seakan kehilangan keperkasaannya untuk memuaskan pasangan wanitanya.
Kamis, 27 Jan 2005 12:06 WIB







































