detikFinance
Menteri ESDM Teladani 3 Hal dari Gus Dur
Menteri ESDM Darwin Saleh menyebutkan ada tiga hal yang dapat diteladani dari Mantan Presiden RI Abdurrahman Wahid dan bisa diterapkan di lingkungan Departemen ESDM.
Kamis, 31 Des 2009 11:24 WIB







































