Kepala Dinas Perumahan dan Gedung Pemerintahan DKI Jakarta Arifin baru saja dilantik menggantikan pejabat sebelumnya Ika Lestari Adji. Apa yang akan dia benahi?
Pemprov DKI salah beli lahan yang ternyata miliknya sendiri. Namun Camat Cengkareng Mas'ud Effendi menyebut sertifikat kepemilikan lahan itu milik perseorangan.