detikNews
Ini Dia Alasan Dede Yusuf Diprediksi Menangkan Pilgub
Dede Yusuf diprediksi menang dalam Pilgub Jabar 2013 berdasarkan hasil survei Lingkaran Survei Indonesia. Ada beberapa alasan kenapa Dede lebih diunggulkan dibanding bakal calon (balon) gubernur lainnya.
Selasa, 05 Jun 2012 16:18 WIB







































