detikFood
Tertarik Mencicipi Ramen Cokelat atau Ramen Es Krim?
Selain terkenal dengan ramen, Jepang juga populer akan inovasinya. Selalu ada-ada saja ide unik yang muncul, bahkan kadang terkesan di luar nalar. Seperti ramen-ramen unik berikut ini. Mulai dari yang menggiurkan, hingga yang menjijikkan!
Sabtu, 15 Des 2012 11:38 WIB







































