detikFood
Gurihnya Celimpungan dari Kota Pempek
Mendengar Palembang, pasti langsung teringat pempek. Padahal masih banyak makanan khas Sumatera Selatan, salah satunya adalah celimpungan. Bahan dasarnya seperti pempek, namun bentuk dan kuahnya berbeda. Nyam, nyam... Lezatnya!
Kamis, 23 Agu 2012 18:08 WIB







































