detikNews
Korut Hentikan Uji Coba Nuklir, AS Kirimkan 240 Ribu Ton Pangan
Pemerintah Korut akhirnya setuju untuk menghentikan uji coba nuklirnya. Sebagai imbalan, Amerika Serikat akan mengirimkan bantuan pangan seberat 240 ribu ton.
Kamis, 01 Mar 2012 12:48 WIB







































