Satu Pelaku 'Lulusan' Lapas Yogya
Hardiantono alias Tono, satu pelaku perampokan dua mesin ATM milik Bank Mandiri dan BCA di Carrefour Surabaya diketahui 'lulusan' Lapas di Yogyakarta. Saat ditangkap, petugas menemukan surat bebas bersyarat di dalam dompetnya.
Sabtu, 02 Mei 2009 15:39 WIB







































