detikNews
Menteri Amir Bicara Soal Beda Perlakuan untuk Nunun dan Hartati
Nunun Nurbaetie, terpidana kasus suap cek pelawat kecewa dengan kebijakan Kemenkum HAM yang memberikan bebas bersyarat untuk terpidana kasus korupsi lainnya, Hartati Murdaya. Sesuatu yang tidak didapatkan Nunun.
Selasa, 02 Sep 2014 20:25 WIB







































