Rencana penarikan penyidik Polri dari KPK harus segera disikapi. Yang utama, momen penarikan ini harus digunakan KPK untuk merekrut penyidik independen.
Gerbong mutasi pejabat setingkat Direktur dan di Polda Jatim bergulir. 29 Perwira polisi mulai dari berpangkat AKBP hingga Kombes Pol dipindahtugaskan.
Susno Duadji menanggapi sinis Kapolri Jenderal Bambang Hendarso Danuri yang menyebut dirinya sebagai aset Polri. Menurutnya yang Mabes Polri lakukan kepada menunjukkan hal yang sebaliknya.
Sekitar 50 perwira pertama (pama) dan perwira menengah (pamen) di jajaran Polda Jatim dimutasi. Puluhan pamen dan pama yang dimutasi sesuai dengan surat telegram Kapolda Jatim nomor STR/430/IV/2010/Ropers.
Roda mutasi setingkat perwira menengah (pamen) di lingkungan Polda Jatim kembali bergulir. Beberapa pejabat seperti kapolwil maupun kapolres mendapatkan job lebih setingkat.
Mabes Polri membungkus penggantian Brigjen Pol Edmon Ilyas dari jabatan Kapolda Lampung dengan penggantian empat Kapolda lainnya. Edmon kini menjadi pati Mabes Polri.
"Ini mutasi biasa dan kebetulan waktunya bersamaan, mereka berdua ini kan status jabatannya naik kalau ditarik ke Pulau Jawa," ujar Kabid Humas Polda Sulselbar Kombes Hery Subiansaurisaat dihubungi detikcom.
Irjen Pol Budi Gunawan resmi menjabat Kadivpropam yang baru menggantikan Irjen Pol Oegroseno. Bagaimana tanggapannya soal kelanjutan kasus Aan? Akankah dia seberani Oegroseno?
Markas Besar (Mabes) Polri akan melakukan serah terima jabatan (Sertijab) beberapa perwira tinggi dan menengah. Divisi Profesi dan Pengamanan (Propam) dan Divisi Pembinaan Hukum Polri (Binkum) adalah beberapa pos yang akan diisi orang orang baru.