Hingga 3 November 2020, progres realisasi program Pemulihan Ekonomi Nasional sektor Perlindungan Sosial di Kementerian Sosial sudah mencapai Rp 112,72 triliun.
Saat ini masyarakat tengah menghadapi pandemi COVID-19, Pemkab Ponorogo melalui Dinsos Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (P3A) menyalurkan bansos.
Menteri Sosial Juliari P Batubara bertandang ke Sumatera Utara untuk memantau proses penyaluran bantuan sosial tunai (BST) ke masyarakat terdampak COVID-19.
Di Hari Pahlawan, Sekretaris Jenderal Kementerian Sosial Hartono Laras menghadiri anjangsana dan bakti sosial kepahlawanan ke salah satu perintis kemerdekaan.