Kendaraan tak perlu lagi berhenti untuk transaksi di jalan tol saat sistem MLFF diberlakukan. Dengan begitu, macet karena antrean dan polusi udara bisa ditekan.
Suasana jalanan Kota Bandung pagi ini tampak sepi menjelang Pilkada serentak 2024. Pengendara memilih menggunakan hak pilihnya, berharap perubahan untuk kota.
Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta Basri Baco kritik Jasa Marga atas penutupan gerbang tol yang menyebabkan kemacetan. Ia minta perbaikan dilakukan di luar jam sibuk.
Lalu lintas di sekitar lampu merah Jambul Jalan Dewi Sartika, Jakarta Timur, arah PGC Clilitan dilaporkan mengalami kepadatan akibat padatnya volume kendaraan.