detikSport
Athena Sempat Dilanda Gempa
Yunani dikenal sebagai salah satu negara yang sering dilanda gempa bumi. Hari Selasa sore waktu setempat gempa sempat menggoyang kota penyelenggara Olimpiade, Athena.
Selasa, 24 Agu 2004 23:18 WIB







































