Sebelum Meghan Markle hadir di keluarga kerajaan Inggris, gaya Putri Beatrice, anak dari Pangeran Andrew dikenal atas gayanya yang eksentrik dan mencuri atensi.
Bagai pinang dibelah dua, sepasang saudara kembar ini memiliki paras sama persis. Suadari kembar ini juga menekuni bidang yang sama menjadi beauty blogger.