Lalu lintas di Jalan TB Simatupang-Jalan RA Kartini macet pada jam pulang kerja sore ini. Laju kendaraan tersendat di sekitar jalan masuk Stasiun MRT Fatmawati.
Pria inisial DP (23) ditangkap saat mengemudikan Toyota Fortuner yang tangkinya ditambah untuk mengangkut solar subsidi. DP diamankan sedang memakai sabu.
Lalu lintas di sejumlah ruas tol arah Jakarta, salah satunya di Tol Jagorawi mengalami kepadatan pagi ini. Kepadatan tersebut akibat adanya truk boks mogok.
Peristiwa itu terjadi pada hari Minggu (4/1) sekitar pukul 23.30 WIB. Jajuli mengatakan saat ditangkap, ada lebih dari 25 kode barang untuk mengisi bahan bakar.