detikHealth
Sah! WHO Setujui Penggunaan Vaksin Corona Oxford-AstraZeneca
Menyusul vaksin Pfizer, WHO menyetujui penggunaan darurat vaksin AstraZeneca. WHO juga menegaskan vaksin ini bisa digunakan di negara dengan varian baru Corona.
Selasa, 16 Feb 2021 07:30 WIB







































