detikNews
Ribuan Butir Pil Dextro Diedarkan di Kalangan Pelajar Banyuwangi
Penyalahgunaan obat-obatan di kalangan pelajar Banyuwangi, tergolong mengkhawatirkan. Itu terungkap setelah jajaran Polres Banyuwangi, berhasil menyita ribuan pil dextro dari dua pengedarnya.
Selasa, 17 Apr 2012 15:15 WIB







































