Kematian Komodo KBS Disorot Walikota dan Kapolrestabes
Kematian komodo betina di KBS disorot Kapolrestabes Kombes Pol Coki Manurung dan Walikota Surabaya Tri Rismaharini. Apalagi saat keduanya ke lokasi, pihak KBS seakan menutup diri dan enggan membuka pintu ruang autopsi tepatnya di ruang karantina.
Selasa, 08 Nov 2011 13:20 WIB







































