detikHealth
Rawan Terluka, Pramuka Pelajar Ikuti Edukasi P3K
Pramuka yang biasanya diikuti siswa-siswi sekolah kerap melakukan aneka kegiatan yang mengedepankan fisik. Karena itu eduksi pemberian pertolongan pada kecelakaan (P3K) pun dilakukan.
Kamis, 16 Okt 2014 14:44 WIB







































