detikNews
Desi Kumpulkan Bukti Pelecehan Seksual Anggota DPR Max Moein
Pelecehan seksual dialami Desi Firdiyandi selama menjadi asisten anggota DPR dari FPDI Perjuangan Max Moein. Sejumlah bukti dikumpulkan perempuan itu untuk mengadukan Max ke BK DPR.
Rabu, 28 Mei 2008 14:57 WIB







































