Akhir pekan ini bakal ada acara ekspedisi off-road bertajuk Indonesia Offroad eXpedition (IOX) Celebes 2017 yang dimulai di Kendari dan berakhir di Makassar.
Mengendarai mobil offroad ternyata tak bisa asal bermain saja. Pengendara juga harus menyiapkan mental. Jangan gampang panik saat nyetir di trek offroad.