detikNews RI Usahakan Kelonggaran Bagi TKI Ilegal di Malaysia Pemerintah akan terus mengusahakan kelonggaran bagi TKI ilegal yang saat ini berada di Malaysia. Selasa, 01 Feb 2005 17:15 WIB
detikNews KBRI Minta Operasi Malaysia terhadap TKI Tak Langgar HAM Atase Bidang Ketenagakerjaan KBRI untuk Malaysia, Abdul Malik Harahap meminta Malaysia dalam melakukan operasi terhadap TKI memperhatikan HAM. Selasa, 01 Feb 2005 16:26 WIB
detikNews Depnakertrans Gelar Rapat Koordinasi Bahas Pemulangan TKI Sejumlah Dirjen dari lintas departemen melakukan rapat koordinasi untuk membahas pemulangan tenaga kerja Indonesia (TKI) dari Malaysia. Selasa, 01 Feb 2005 16:06 WIB
detikNews SBY Perintahkan Antisipasi Kedatangan TKI Ilegal Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) memerintahkan jajarannya untuk mengantisipasi gelombang kedatangan TKI ilegal dari Malaysia. Selasa, 01 Feb 2005 13:11 WIB
detikNews Perpanjang Amnesti, Malaysia Tunda Pengejaran Imigran Gelap Pemerintah Malaysia telah menunda rencana operasi penangkapan imigran ilegal. Periode amnesti diperpanjang seminggu lagi. Selasa, 01 Feb 2005 13:00 WIB
detikNews Filipina Minta Malaysia Perpanjang Amnesti Imigran Gelap Pemerintah Filipina meminta pemerintah Malaysia untuk memperpanjang periode amnesti bagi para imigran ilegal di negeri Jiran itu. Selasa, 01 Feb 2005 11:45 WIB
detikNews Yusril ke Malaysia Bawa Surat SBY Mensesneg Yusril Ihza Mahendra dijadwalkan akan berada di Malaysia, Selasa (1/2/2005). Yusril khusus membawa surat dari Presiden SBY. Selasa, 01 Feb 2005 10:11 WIB
detikNews Malaysia Mulai Berburu TKI Ilegal Hari ini Malaysia mulai berburu pekerja asing ilegal, termasuk TKI ilegal yang masih berada di negeri jiran itu. Tak ada lagi program amnesti. Selasa, 01 Feb 2005 07:20 WIB
detikNews Fatwa: Yang Tidak Setuju Dialog RI-GAM Bagaikan Haus Darah Bagi pihak yang tidak setuju dengan dialog damai RI-GAM dianggap bagaikan haus daerah. Untuk itu dialog RI-GAM harus diteruskan. Selasa, 01 Feb 2005 00:51 WIB
detikNews DPR Minta Perundingan Lanjutan RI-GAM Digelar di Aceh Komisi I DPR RI meminta perundingan lanjutan RI-GAM digelar di Aceh. Hal ini untuk menghindari internasionalisasi konflik Aceh. Senin, 31 Jan 2005 17:10 WIB