Nasib sial menimpa pasutri asal Situbondo. Supriyatman (29) dan Holifatul Jannah (26) meringkuk di Polres Banyuwangi karena mencuri di konter handphone.
Subdit Resmob Direktorat Reskrimum Polda Metro Jaya menangkap pencuri spesialis rumah kosong di kawasan Bekasi. Pencuri ini sudah beraksi hingga belasan kali.
Dua anak di bawah umur diamankan Polsek Ngunut Tulungagung. Keduanya diduga membobol salah satu sekolah. Saat itu dua pelaku bersembunyi di atas almari.